MUARA TEWEH – Babinsa Koramil 1013-03/Teweh Tengah beserta masyarakat desa binaannya melaksanakan peninjauan lokasi kebakaran , Desa Mampuak Kecamatan Teweh Timur Kabupaten Barito Utara, Kamis (10/8/2021).
Babinsa mempunyai tugas dan tanggung jawab yang besar, warga langsung ikut melaksanakan gotong royong membersihan puing-puing bangunan yang terbakar di sekitaran rumah yang di bantu dengan masyarakat sekitar dapat menjalin hubungan tali silaturahmi yang baik antara aparat TNI di kewilayahan dengan masyarakat.
Babinsa Koramil 1013-04/Benangin Sertu Faisal mengatakan, kejadian tersebut tidak memakan korban, terjadinya Kebakaran Hanya Konsleting arus listrik, pemilik rumah kebetulan tidak berada di tempat sedang keluar kota. Ujarnya